
Moslem Social Media 4.0 : Argumen Islam Terhadap Fenomena Sosial Media di Era Industri 4.0
Buku Moslem Social Media 4.0 : Argumen Islam Terhadap Fenomena Sosial Media di Era Industri 4.0 memberi penjelasan tentang topik yang sedang hangat diperbincangan saat ini, yakni Revolusi Industri 4.0 yang merupakan proses digitalisasi dalam segala aspek kehidupan.
Informasi Detail
- JudulMoslem Social Media 4.0 : Argumen Islam Terhadap Fenomena Sosial Media di Era Industri 4.0
- PengarangM. Nawa Syarif Fajar Sakti
- BahasaIndonesia
- KategoriUmum
- PenerbitJakarta: PT Elex Media Komputindo., 2020
- ISBN / ISSN978-623-00-1742-1
- No. Panggil303.483 Sak m
- Deskripsi Fisik1jil;14x21;196hlm
- Edisicet.1