
Umar bin Khatab Ra: Ketangguhan Hati Singa Nabi Saw
Tak banyak tokoh dalam sejarah yang mampu memadukan antara keberanian dan kepahlawanan di satu sisi dengan kenegawaranan dan ketawadhuan di sisi yang lain.
Informasi Detail
- JudulUmar bin Khatab Ra: Ketangguhan Hati Singa Nabi Saw
- PengarangAbdul Syukur Al-Azizi
- BahasaIndonesia
- KategoriUmum
- PenerbitYogyakarta: Diva Press., 2021
- ISBN / ISSN978-602-391-952-9
- No. Panggil297.91 Alz u
- Deskripsi Fisik1jil;14x20cm;388hlm
- Edisicet.1